2 years ago, Posted by: nawyas02
Manfaat Perkembangbiakan Hewan Secara Ovipar dan Vivipar

Perkembangbiakan pada hewan bertujuan untuk melestarikan jenisnya agar tidak punah. Pada umumnya, cara reproduksi hewan secara generatif terbagi menjadi 3 kelompok yaitu ovipar, vivipar dan ovovivipar.
Manfaat perkembangbiakan hewan secara ovipar antara lain:
1. Embrio hewan dapat terlindung dari lingkungan karena ada cangkang yang membungkusnya, misalnya dari suhu lingkungan yang terlalu dingin atau panas.
2. Di dalam cangkang telur terdapat amnion sebagai sumber protein, air serta dapat melindungi embrio dari guncangan serta benturan.
3. Di dalam cangkang telur dilengkapi dengan kuning telur sebagai cadangan makanan bagi embrio.
4. Telur dapat ditempatkan di sarang yang telah dibangun oleh induk sehingga diharapkan dapat terlindung dari predator, misalnya telur penyu yang diletakkan di dalam lubang pasir yang kemudian ditutup.
Manfaat perkembangbiakan hewan secara vivipar yaitu:
1. Induk dapat membawa embrio yang berkembang di dalam tubuhnya sehingga menghindari serangan dari predator.
2. Kebutuhan makanan saat embrio berkembang dapat terjamin oleh induknya.
Post Views: 70222
Comments
Najla Muthia Deni
Najla_md
1 year ago
ReplyZulfa Ayu Barojalillah
-
1 year ago
ReplyEdsal
Qwe
1 year ago
Replyakbat
Akbar
1 year ago
ReplyBukan anak sitprot
Dahlah komen
1 year ago
ReplyWisnu
Saya inggin lebih mengenal tentang mahkluk hidup seperti,hewan,tumbuhan
1 year ago
Reply